Nah, ini ada satu hal yang sangat dasar sekali dalam dunia jaringan (web), yaitu URL (Uniform Resource Locator) ato dalam bahasa sederhananya adalah karakter-karakter yang tersusun membentuk rangkaian yang digunakan untuk menunjuk ke alamat sumber dokumen atau gambar di internet, jadinya bisa kita liat di monitor kita... www.blablabla.com dan sebagainya).
Nah, URL ini pertama kali ditemukan oleh Tim Berners Lee, orang Inggris kelahiran tahun 1955. Dialah ilmuwan komputer yang menemukan dan mengembangkan jaringan global maya atau www. yang menjadikan tiga huruf kembar populer di dunia teknologi informasi (TI). Jika internet merupakan jalan raya tempat terjadinya arus lalu lintas data, maka www adalah browser-nya (istilah yang populer saat ini). Browser memudahkan pengguna internet melakukan surfing dan menampilkan data yang diinginkan. hahahaha....penjelasan yang menurut saya sendiri masih terlalu sederhana,namun siapa yang mau susah jika bisa dapet yang sederhana??
0 comments:
Post a Comment